Routing Statis dengan 2 Router Pada Cisco Paket Tracer

                                        Assalammu'alaikum wr.wb

A.Nama Kegiatan
"Routing Statis dengan 2 Router Pada Cisco Packet Tracer"

B.Pendahuluan
1.Pengertian
Routing statis adalah sebuah router yang memiliki tabel routing statik yang di setting secara manual oleh para administrator jaringan. 

2.Latar Belakang
Karena saya ingin menghubungkan 2 router secara statis agar saling terhubung.

3.Maksud & Tujuan
Agar dapat mengkonfigurasi 2 router secara statis agar saling terhubung.

4.Hasil yang Diharapkan
Dapat mengkonfigurasi 2 Router yang berbeda jaringan secara statis.

C.Jangka & Waktu Pelaksanaan
15 menit

D.Alat & Bahan
Laptop
Apk Cisco Packet Tracer

E.Proses & Tahapan Pelaksanaan
1.Buka Apk Cisco Packet Tracer
2.Buat Topologinya kemudian baru konfigurasi.


 3.Kemudian klik 2x pada PC >lalu isikan IP pada masing-masing PC



 3.Kemudian klik 2x pada router > Cli  >lalu masukkan configurasi seperti gambar berikut. dengan IP seperti topologi  diatas



 4.Setelah itu IP Route pada masing masing router. pada route isikan IP ,subnet,dan Gateway.

 5.Setelah itu cek dengan Ping dari PC1 ke PC2 begitu juga sebaliknya.


F.Hasil yang Didapatkan
Dapat mengkonfigurasi 2 router saling terhubung secara statis.

G.Temuan Masalah
-------------------

H.Kesimpulan
Routing statis adalahadalah sebuah router yang memiliki tabel routing statik yang di setting secara manual oleh para administrator jaringan.  

I.Referensi
Buku CCNA

#JanganlupaBahagia

                                      Wassalamu'alaikum wr.wb