Cara Install Portal Di Localhost

                                      Asslamualaikum wr.wb

A.Nama Kegiatan
"Cara install portal Transparan di localhost"


B.Pendahuluan
1.Pengertian
Portal web adalah situs web yang menyediakan kemampuan tertentu yang dibuat sedemikian rupa mencoba menuruti selera para pengunjungnya. Kemampuan portal yang lebih spesifik adalah penyediaan kandungan informasi yang dapat diakses menggunakan beragam perangkat, misalnya komputer pribadi, komputer jinjing (notebook), PDA (Personal Digital Assistant), atau bahkan telepon genggam.

2.Latar Belakang
Karena dengan adanya portal dapat memudahkan kita dalam media pembelajaran.

3.Maksud & Tujuan
Agar dapat menginstal portal di localhost

4.Hasil yang Diharapkan
Dapat menginstall portal di localhost

C.Jangka & Waktu Pelaksanaan
10 menit


D.Alat & Bahan
Laptop
Internet
file PORTAL.zip

E.Proses & Tahapan Pelaksanaan
1.pertama masuk ke directory yang ada CMS PORTAL.zip
2.Selanjutnya cp PORTAL.zip /var/www/html
3.Setelah itu masuk ke Directory /var/www/html
4.Kemudian ekstrak PORTAL.zip
5.setelah itu ubah PORTAL menjadadi portal
6.Lalu beri hak akses pada portal

 7.Setelah itu cek dibroswer localhost/portal
8.selesai

F.Hasil yang Didapatkan
Dapat menginstall PORTAL di loalhost

G.Temuan masalah
--------

H.Kesimpulan
Portal sekolah memudahkan siswa untuk mendapatkan materi pembelajaran.

I.Referensi
https://id.wikipedia.org/wiki/Portal_web 

                                     Wassalamualaikum wr.wb