CARA KONFIGURASI LAMP SERVER

                                          Assalamualikum wr.wb

A.NAMA KEGIATAN
"Konfigurasi LAMP Server"
Hasil gambar untuk lamp server


B.PENDAHULUAN
1.Pengertian
LAMP adalah istilah yang merupakan singkatan dari Linux, Apache, MySQL dan Perl/PHP/Phyton. Merupakan sebuah paket perangkat lunak bebas yang digunakan untuk menjalankan sebuah aplikasi secara lengkap.

2.Latar Belakang
karena Lamp server dibutuhkan saat ingin install cms atau yang lainnya jadi saya akan menginstal Lamp server.

3.Maksud & Tujuan
agar dapat konfigurasi LAMP Server

4.Hasil yang Diharapkana
dapat konfigurasi LAMP Server

C.ALAT DAN BAHAN
>server
>internet
>laptop

D.JANGKA WAKTU PELAKSANAAN
tergantung koneksi internet

E.PROSES DAN TAHAPAN PELAKSANAAN
1.remote server anda dengan perintah " ssh hostname@ipserver"
2.Install Apache2
apt-get install apache2
3.cek di broswer dengan mengetikan ipserver

4.setelah itu install php
apt-get install php5 php5-mysql php5-gd php5-json php5-mcrypt php5-xmlrpc php5-cli php5-intl php5-curl php-pear php5-imagick
5.lalu ketikan
"nano /var/www/html/info.php"
Nanti akan muncul halaman kosong dan ketikkan pada halaman kosong isikan seperti gambar berikut


6.setelah itu cek dibroswer dengan mengetikkan ipserver/info.php
7.setelah itu install Mariadb-server
"apt-get install mariadb-server"
setelah itu konfigurasi mariadb dengan perintah
# mysql_secure_installation
8.kemudian install phpmyadmin
"apt-get install phpmyadmin"



F.HASIL YANG DIDAPATKAN
dapat menginstal LAMP Server

G.TEMUAN MASALAH
belum ada

H.KESIMPULAN
Dengan menginstal LAMP Server kita dapat meginstal berbagai cms dan lain sebagainnya

I.REFERENSI/DAFTAR PUSTAKA
>https://id.wikipedia.org/wiki/LAMP\
>hal-hal yang harus dilakukan setelah meginstal server.pdf
SEMOGA BERMANFAAT
                                                  Wassalamualaikum wr.wb