A.Nama Kegiatan
"Cara Blokir situs menggunakan web proxy"
B.Pendahuluan
1.Pengertian
proxy adalah sebuah komputer server atau program komputer yang dapat bertindak sebagai komputer lainnya untuk melakukan request terhadap content dari Internet atau intranet. Dengan kata lain proxy merupakan sebuah media keamanan bagi akses jaringan internet kita.
2.Latar Belakang
Karena ingin memblock situs dengan web proxy dan mengimplementasikan di sekolah.
3.Maksud & Tujuan
Agar Dapat memblokir situs dengan web proxy
4.Hasil yang Diharapkan
Dapat memblokir situs dengan web proxy
C.Jangka & Waktu Pelaksanaan
15 menit
D.Alat & Bahan
Laptop
Internet
Mikrotik
E.Proses & Tahapan Pelaksanaan
1.Pastikan web yang mau kita blog itu sudah bisa di akses
2.Setelah itu masuk ke winbox
pilih IP > Web Proxy lalu centang pada Enable dan Cache on Disk
3.Kemudian add (+) web proxy
4.Kemudian masukkan port dan situs yang akan di blokir
> pada Dst.port kita masukan port nya yaitu 80
>penulisan dst-host tidak menggunakan alamat website lengkap akan tetapi menggunakan tanda bintang (*) di depan dan belakang nama/alamat website.
>lalu masukan situs yang akan kita blokir www.lazada.com
>lalu kita kita ubah ke deny
>pada saat ini saya akan mengalihkan ke blog saya vorapurwoko12.blogspot.com
itu maksutnya jika saya aksess lazada nantinya saya arahkan ke blog saya.
lalu apply> OK
5.Lalu masuk ke IP > Firewall > lalu pilih add (+)
>protocol ganti 6 tcp
>dst port 80
6.Kemudian pada menu action > action pilih redirect
> To port 8080
7.Lalu kita cek digoogle dengan menuliskan lazada.com
F.Hasil yang Didapatkan
Dapat memblokir situs dengan web proxy di mikrotik.
G.Temuan Masalah
Kadang sudah di blokir tapi masih saja tembus
H.Kesimpulan
kekuranggan dari web proxy adalah tidak bisa memblokir web yang Https
I.Referensi
http://mikrotik.co.id/artikel_lihat.php?id=123
Semoga Bermanfaat
#Jangan Lupa bahagia
Wassalammu'alaikum wr.wb